Detail Cantuman

ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT MENGGUNAKAN TERAPI BOP (TERAPI BENSON DAN TERAPI RELAKSASI OTOT PROGRESIF) PADA PASIEN PNEUMONIA DI RUANG RAWAT INAP RS PANTI NIRMALA MALANG

ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT MENGGUNAKAN TERAPI BOP (TERAPI BENSON DAN TERAPI RELAKSASI OTOT PROGRESIF) PADA PASIEN PNEUMONIA DI RUANG RAWAT INAP RS PANTI NIRMALA MALANG


ABSTRAK
Asuhan Keperawatan Nyeri Akut Menggunakan Terapi BOP
(Terapi Benson dan Terapi Relaksasi Otot Progresif)
Pada Pasien Pneumonia di Ruang Rawat Inap
RS Panti Nirmala Malang
Pasien pneumonia merasakan nyeri akut karena nyeri saat batuk atau bernapas dalam.
Tujuan dari penelitian ini untuk memberikan Asuhan Keperawatan nyeri akut
menggunakan Terapi BOP (Terapi Benson dan Terapi Relaksasi Otot Progresif) pada
pasien Pneumonia di Ruang Rawat Inap RS Panti Nirmala Malang. Jenis desain
penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi kasus dengan metode
observasi. Subjek penelitian dipilih berdasarkan kriteria inklusi dan eksklusi. Nyeri akut
menjadi diagnosis prioritas karena muncul pada ketiga pasien, berdasarkan prioritas
masalah berdasarkan hierarki Maslow dan berdasarkan urgensi penanganan nyeri akut.
Perencanaan Keperawatan kasus berpedoman pada SIKI dan SLKI, dengan tujuan setelah
dilakukan intervensi 3x24 jam keluhan nyeri berkurang, kriteria hasil: keluhan nyeri
menurun, meringis menurun serta gelisah menurun. Sedangkan intervensi
keperawatannya adalah terapi relaksasi BOP. Asuhan Keperawatan dilakukan selama 3
hari pada masing-masing pasien. Evaluasi dari hasil asuhan keperawatan yaitu pada
ketiga pasien masalah teratasi karena pasien direncanakan pulang dan setelah 3 hari
diberikan terapi BOP 2x/hari pasien merasa lebih baik dibuktikan dengan saat batuk nyeri
dada berkurang dengan skala 1-2. Berdasarkan hasil penelitian terapi BOP
direkomendasikan dilakukan untuk menurunkan skala nyeri.


LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang DWI NOVIANTININGTYAS - Personal Name
Ns. Eny Rahmawati, S.Kep., M.Kep. - Personal Name
Ns. Nadhifah Rahmawati,M.Tr.Kep - Personal Name
Ns. Putu Sintya Arlinda Arsa, S.Kep., M.Kep. - Personal Name
Edisi Publish
No. Panggil 407
Subyek Nyeri Akut, Pasien Pneumonia, Terapi BOP (Terapi B
Klasifikasi 616 DWI a
Judul Seri
GMD Ners
Bahasa Indonesia
Penerbit STIKes Kendedes Malang
Tahun Terbit 2024
Tempat Terbit Malang
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik


Citation

. (2024).ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT MENGGUNAKAN TERAPI BOP (TERAPI BENSON DAN TERAPI RELAKSASI OTOT PROGRESIF) PADA PASIEN PNEUMONIA DI RUANG RAWAT INAP RS PANTI NIRMALA MALANG.(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd

 



Selamat Datang

Di Repository STIkes Kendedes Malang

Media Sosial / Kanal

Facebook Perpustakaan STIKes Kendedes Malang Official
Youtube Perpustakaan STIKes Kendedes Malang Official
Instagram Perpustakaan STIKes Kendedes Malang Official

Alamat

STIKes Kendedes Malang
Jalan Panji Suroso No. 6
Kota Malang
E: itkendedes@gmail.com